Teori Einstein Soal Kebahagiaan Terjual Miliaran

Teori Einstein Soal Kebahagiaan Terjual Miliaran - Hallo sahabat Berita Terkini Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Teori Einstein Soal Kebahagiaan Terjual Miliaran, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel apa, Artikel bagaimana, Artikel di mana, Artikel IFTTT, Artikel inet.detik, Artikel kenapa, Artikel siapa, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Teori Einstein Soal Kebahagiaan Terjual Miliaran
link : Teori Einstein Soal Kebahagiaan Terjual Miliaran

Baca juga


Teori Einstein Soal Kebahagiaan Terjual Miliaran

Jakarta - Sebagai ilmuwan paling ikonik, Albert Einstein telah melahirkan banyak teori-teori rumit seperti relativitas umum. Akan tetapi, teori sederhana yang dicetuskannya juga begitu bernilai.

Kisahnya dimulai ketika Einstein berkunjung ke Jepang pada tahun 1922. Pada saat itu, Einstein menulis catatan berisi nasihat kepada kurir hotel Imperial Tokyo sebagai pengganti uang tip. Siapa sangka, nasihat itu kini bernilai USD 1,5 juta atau sekitar Rp 20 miliar.

Einstein menulis nasihat kepada kurir tersebut dalam bahasa Jerman, "Stilles bescheidenes Leben gibt mehr Glueck als erfolgreiches Streben, verbunden mit bestaendiger Unruhe" yang diakhiri tandatangan berserta keterangan waktu dan tempat kejadian.

Kurang lebih arti tulisan tersebut adalah "Kehidupan yang tenang dan sederhana membawa lebih banyak kebahagian daripada mengejar kesuksesan yang tercampur dengan kegelisahan abadi".

Lalu, ada satu teori sederhana lagi yang ditulis oleh Einstein di waktu yang sama, yang juga dihargai selangit. Teori yang dimaksud berbunyi "Di mana ada kemuaan, di situ ada jalan" yang bernilai USD 240 ribu atau Rp 3,2 miliar.

Kedua teori sederhana yang ditulis Einstein ini terjual di tempat lelang Winner di Yerusalem, Isreal. Selain dua nasihat diatas, surat Einstein tentang Tuhan, Israel, dan fisika terjual hampir USD 210 ribu atau Rp 2,8 miliar.

"Ini adalah rekor sepanjang masa dalam hal lelang dokumen yang berlangsung di Israel," kata Meni Chadad, juru bicara tempat lelang itu yang dikutip detikINET dari Guardian. Adapun siapa pembelinya dirahasiakan. (fyk/fyk)

Let's block ads! (Why?)



from inet.detik http://ift.tt/2y8Bu9M
via IFTTT


Demikianlah Artikel Teori Einstein Soal Kebahagiaan Terjual Miliaran

Sekianlah artikel Teori Einstein Soal Kebahagiaan Terjual Miliaran kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Teori Einstein Soal Kebahagiaan Terjual Miliaran dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2017/10/teori-einstein-soal-kebahagiaan-terjual.html

0 Response to "Teori Einstein Soal Kebahagiaan Terjual Miliaran"

Post a Comment