Judul : #MayDay, Ini Cuitan dan Harapan di #HariBuruh
link : #MayDay, Ini Cuitan dan Harapan di #HariBuruh
#MayDay, Ini Cuitan dan Harapan di #HariBuruh
Jakarta - Diperingati setiap 1 Mei, Hari Buruh atau May Day menjadi momen mengeluarkan opini dan harapan bagi para buruh, seperti yang ramai disuarakan hari ini.Mulai dari Presiden RI Joko Widodo, sejumlah Menteri, tokoh politik, public figure dan netizen terutama kalangan pekerja, saling mengucapkan Selamat Hari Buruh dan harapan mereka.
Selamat Hari Buruh Internasional, May Day (1 Mei 2018). Bersatu kita bangun Indonesia -Jkw
— Joko Widodo (@jokowi) May 1, 2018
MAYDAY. Selamat Hari Buruh Internasional 1 Mei 2018. Mari rayakan #mayday dg penuh sukacita,... https://t.co/Lw6ULbUBF7
— MHD (@hanifdhakiri) April 30, 2018
Membangun Indonesia Sejahtera, bagian dr kerja keras kita semua, & kita bagian tak terlepaskan dari tujuan mulia itu. Saling bahu membahu, ber-sama2 bkerja dlm peran masing2 utk berkibarnya sang Merah Putih dlm mwujudkan pembangunan Indonesia. Selamat Hari Buruh, 1 Mei 2018.- BKS pic.twitter.com/YJAkknSSxY
— Budi Karya Sumadi (@BudiKaryaS) May 1, 2018
|
Selamat hari buruh. Semoga perjuangan buruh untuk kepastian masa depan buruh dan keluarganya terwujud. #MayDay
— Prabowo Subianto (@prabowo) May 1, 2018
Selamat Hari Buruh Internasional 2018, #MayDay kita jadikan hari libur nasional sebagai penghargaan, rasa hormat dan cinta kita pada para pejuang buruh. Ayo wujudkan kesejahteraan buruh kita. Bekerja sesuai kemampuan, mendapatkan hak sesuai kebutuhan pic.twitter.com/iUuM3Y45xa
— a muhaimin iskandar (@cakimiNOW) May 1, 2018
May day is not fun day 😜
— Andie Peci (@AndiePeci) May 1, 2018
May day is revolutionary day 👊
Selamat hari buruh sedunia pic.twitter.com/iWRP4BPoBf
Selamat Hari Buruh.
Jangan sia-siakan kerjamu sejak pagi subuh.
Gunakan sebaik-baiknya hasil semua tenaga dan peluh.
Janganlah mau diajak berbuat keruh.
Apalagi hanya untuk kepentingan dan pengaruh.Selamat Hari Buruh.
🙂
— Gajah 🐘💨 (@gajahpolkadot) May 1, 2018
Di linimasa Twitter, trending topic diramaikan oleh peringatan Hari Buruh sejak pagi. Dalam pantauan detikINET, Selasa (1/5/2017), setidaknya ada lima hashtag dan topik terkait Hari Buruh yang memenuhi deretan trending topic Twitter Indonesia, antara lain #MayDay, Selamat Hari Buruh, #Hari Buruh, Serikat Pekerja, Hari Buruh Sedunia.
Selamat Hari Buruh! (rns/rns)
from inet.detik http://inet.detik.com/read/2018/05/01/161706/3999609/398/#mayday-ini-cuitan-dan-harapan-di-#hariburuh
via IFTTT
Demikianlah Artikel #MayDay, Ini Cuitan dan Harapan di #HariBuruh
Anda sekarang membaca artikel #MayDay, Ini Cuitan dan Harapan di #HariBuruh dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2018/05/mayday-ini-cuitan-dan-harapan-di.html
0 Response to "#MayDay, Ini Cuitan dan Harapan di #HariBuruh"
Post a Comment