Iklan Grab ala Film Legendaris Rhoma Irama Ini Bikin Ngakak

Iklan Grab ala Film Legendaris Rhoma Irama Ini Bikin Ngakak - Hallo sahabat Berita Terkini Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Iklan Grab ala Film Legendaris Rhoma Irama Ini Bikin Ngakak, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel apa, Artikel bagaimana, Artikel di mana, Artikel IFTTT, Artikel inet.detik, Artikel kenapa, Artikel siapa, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Iklan Grab ala Film Legendaris Rhoma Irama Ini Bikin Ngakak
link : Iklan Grab ala Film Legendaris Rhoma Irama Ini Bikin Ngakak

Baca juga


Iklan Grab ala Film Legendaris Rhoma Irama Ini Bikin Ngakak

Jakarta - Kesuksesan sebuah produk atau layanan turut didukung iklan yang menarik. Nah, salah satu iklan layanan transportasi online, Grab, ini punya konsep yang unik sekaligus menggelitik. Isinya bak adegan film legendaris Rhoma Irama.

Perusahaan ini patut diacungi jempol urusan kreativitas membuat iklan. Sebab, iklan berdurasi sekitar 1 menit ini menampilkan salah satu fitur pembayaran jasa Grab, yakni OVO, tapi dengan menampilkan potongan adegan yang terinspirasi oleh film legendaris 'Berkelana'.

Dalam adegan tersebut Rhoma Irama dan kekasihnya Ani, yang aslinya diperankan oleh Yati Oktavia, direka ulang. Adegan dimulai oleh pertengkaran Ani dan Rhoma yang diperankan oleh pemain yang tampilannya mirip dengan pemain aslinya.

"Ani, tadinya kukira kau gadis yang lain di kota ini. Tapi rupanya, dari cantiknya wajahmu yang ku kagumi... tersimpan sifat yang ceroboh!" ujar pemeran Rhoma dengan gaya bicara khasnya.

"Kau lupa bawa uang kontan Ani!" ucapnya dengan gaya bicara serius.

Ani pun mengatakan, "tidak!", dengan gaya bicara khasnya sambil menangis histeris saat disalahkan Rhoma.

"Bagaimana kita bisa membayar Grab-nya Ani?," timpal Rhoma.

"Cukup Oma! bayar Grab cukup pake OVO aja Oma," jawab Ani dengan nada serius dan histeris.

[Gambas:Youtube]


Adegan dengan gaya layaknya pasangan yang tengah ribut ini, sebenarnya menggambarkan keunggulan fitur OVO tersebut. Mulai dari pertanyaan RHoma bagaimana kalau saldonya tidak cukup yang kemudian dijawab Ani bahwa OVO bisa di-Top up di ATM, transfer bank, Alfamart atau ke driver Grab langsung.

"Maafkan aku Ani, aku khilaf," timpal Rhoma.

Iklan ini terbilang menarik dan bikin ngakak karena menayangkan adegan layaknya film tetapi berisikan promosi fitur OVO, ditambahi adegan-adegan unik lainnya. Kocak!

(mul/ega)

Let's block ads! (Why?)



from inet.detik http://bit.ly/2ThHQK5
via IFTTT


Demikianlah Artikel Iklan Grab ala Film Legendaris Rhoma Irama Ini Bikin Ngakak

Sekianlah artikel Iklan Grab ala Film Legendaris Rhoma Irama Ini Bikin Ngakak kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Iklan Grab ala Film Legendaris Rhoma Irama Ini Bikin Ngakak dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2018/12/iklan-grab-ala-film-legendaris-rhoma.html

0 Response to "Iklan Grab ala Film Legendaris Rhoma Irama Ini Bikin Ngakak"

Post a Comment