Grab Juga Punya Fitur untuk Bantu Pelanggan Diet Vegetarian

Grab Juga Punya Fitur untuk Bantu Pelanggan Diet Vegetarian - Hallo sahabat Berita Terkini Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Grab Juga Punya Fitur untuk Bantu Pelanggan Diet Vegetarian, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel apa, Artikel bagaimana, Artikel di mana, Artikel IFTTT, Artikel inet.detik, Artikel kenapa, Artikel siapa, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Grab Juga Punya Fitur untuk Bantu Pelanggan Diet Vegetarian
link : Grab Juga Punya Fitur untuk Bantu Pelanggan Diet Vegetarian

Baca juga


Grab Juga Punya Fitur untuk Bantu Pelanggan Diet Vegetarian

Jakarta - Diet vegetarian semakin diminati sekaligus diprediksi menjadi tren di 2019 ini. Manfaat menjadi vegetarian seperti mengurangi risiko diabetes dan kanker menjadi alasan beberapa orang menyukai pola makan ini.

"Vegetarian akan tetap populer, terutama seiring dengan berkembangnya komunitas Yoga dan berbagai film dokumenter yang menentang eksploitasi hewan ternak untuk memenuhi permintaan pasar," kata praktisi kebugaran yang juga ahli nutrisi, Jansen Ongko, dalam perbincangan dengan detikHealth beberapa waktu lalu.

Tren diet vegetarian ini menjadi sebuah tantangan tersendiri bagi para pelakunya untuk lebih selektif memilih makanan dan minuman. Namun tak perlu khawatir, produk nabati kini semakin mudah didapatkan, misalnya lewat aplikasi Grab.
Grab Sediakan Beragam Fitur Bantu Pelanggannya Diet VegetarianFoto: Dok Grab

Ada beberapa fitur Grab yang dianggap bisa memudahkan para vegan untuk mendapatkan makanan dan minumannya. Misalnya GrabFresh yang memungkinkan konsumen berbelanja produk buah dan sayuran segar.

Bagi yang tidak ada waktu untuk mengolah makanan nabati, Grab pun telah memberikan berbagai rekomendasi resto yang khusus menyediakan makanan dan minuman olahan untuk seorang vegetarian. Caranya pun cukup mengetikkan "vegetarian" pada menu pencarian di GrabFood.

Untuk diketahui, dikutip dari Health Harvard, vegetarian adalah orang yang tidak makan daging, unggas, atau makanan laut. Tetapi orang-orang dengan berbagai pola diet menyebut diri mereka vegetarian, termasuk yang berikut ini:


Grab Sediakan Beragam Fitur Bantu Pelanggannya Diet VegetarianFoto: Dok Grab

- Vegan (total vegetarian): Tidak makan daging, unggas, ikan, atau produk apa pun yang berasal dari hewan, termasuk telur, produk susu, dan gelatin.

- Vegetarian lacto-ovo: Tidak makan daging, unggas, atau ikan, tetapi makan telur dan produk susu.

- Vegetarian lacto: Tidak makan daging, unggas, ikan, atau telur, juga mengurangi mengonsumsi produk susu.

- Vegetarian ovo: Tidak makan daging, unggas, ikan, atau produk susu, tetapi makan telur.

- Vegetarian parsial: Menghidari daging tetapi boleh makan ikan (pesco-vegetarian, pescatarian) atau unggas (pollo-vegetarian).

(ega/krs)

Let's block ads! (Why?)



from inet.detik http://bit.ly/2RtlgRI
via IFTTT


Demikianlah Artikel Grab Juga Punya Fitur untuk Bantu Pelanggan Diet Vegetarian

Sekianlah artikel Grab Juga Punya Fitur untuk Bantu Pelanggan Diet Vegetarian kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Grab Juga Punya Fitur untuk Bantu Pelanggan Diet Vegetarian dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2019/01/grab-juga-punya-fitur-untuk-bantu.html

0 Response to "Grab Juga Punya Fitur untuk Bantu Pelanggan Diet Vegetarian"

Post a Comment