Cerita Anak Driver Ojol yang Kini Kerja Jadi Engineer Go-Jek

Cerita Anak Driver Ojol yang Kini Kerja Jadi Engineer Go-Jek - Hallo sahabat Berita Terkini Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cerita Anak Driver Ojol yang Kini Kerja Jadi Engineer Go-Jek, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel apa, Artikel bagaimana, Artikel di mana, Artikel IFTTT, Artikel inet.detik, Artikel kenapa, Artikel siapa, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cerita Anak Driver Ojol yang Kini Kerja Jadi Engineer Go-Jek
link : Cerita Anak Driver Ojol yang Kini Kerja Jadi Engineer Go-Jek

Baca juga


Cerita Anak Driver Ojol yang Kini Kerja Jadi Engineer Go-Jek

Jakarta - Kehadiran platform transportasi online turut berdampak pada perekonomian masyarakat. Bukan hanya untuk mitra pengembang aplikasi, tapi juga pada ketersediaan lapangan pekerjaan.

Seperti Jonathan Surya Laksana, yang kini bergabung dalam ekosistem perusahaan ride sharing, Go-Jek. Ia bekerja sebagai karyawan Product Engineering Go-Pay. Namun, siapa sangka Jonathan juga merupakan anak dari mitra driver aplikasi tersebut.

"Ayah saya adalah pengemudi Go-Ride. Dia bekerja di sebuah perusahaan periklanan pada hari Senin dan Selasa, tetapi sisa minggu itu dia mengendarai sepeda motornya di sekitar kota untuk mengambil pesanan. Itu bukan sesuatu yang membuatku malu," ujar Jonathan dalam keterangan tertulis, Jumat (14/6/2019).

Jonathan menyatakan keinginannya yang tinggi untuk bergabung dalam ekosistem Go-Jek berdasarkan dari pengalaman hidupnya sendiri. Sebagai anak dari mitra Go-Ride, ia merasakan bagaimana Go-Jek benar-benar membantu kelangsungan hidup keluarga-keluarga seperti keluarganya.

Saat kuliah, Jonathan mengambil jurusan Teknik Informatika di Universitas Katolik Parahyangan. Sejak sebelum ia wisuda, ia bahkan telah mencoba mendaftarkan diri ke Go-Jek melalui berbagai platform seperti LinkedIn maupun Kalibrr.

Jonathan mengaku bangga dengan ayahnya yang bekerja sebagai driver ojek online. Hingga akhirnya kini putranya telah berhasil menjadi bagian ekosistem pengembang aplikasi tersebut.

"Ayah saya adalah pekerja keras dan saya bangga padanya. Kami, semua orang di keluarga, bangga padanya," ungkap Jonathan.

(ega/krs)

Let's block ads! (Why?)



from inet.detik http://bit.ly/2MNFZyx
via IFTTT


Demikianlah Artikel Cerita Anak Driver Ojol yang Kini Kerja Jadi Engineer Go-Jek

Sekianlah artikel Cerita Anak Driver Ojol yang Kini Kerja Jadi Engineer Go-Jek kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cerita Anak Driver Ojol yang Kini Kerja Jadi Engineer Go-Jek dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2019/06/cerita-anak-driver-ojol-yang-kini-kerja.html

Related Posts :

0 Response to "Cerita Anak Driver Ojol yang Kini Kerja Jadi Engineer Go-Jek"

Post a Comment