Kenalkan Peter Lydian, Bos Baru Facebook Indonesia

Kenalkan Peter Lydian, Bos Baru Facebook Indonesia - Hallo sahabat Berita Terkini Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Kenalkan Peter Lydian, Bos Baru Facebook Indonesia, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel apa, Artikel bagaimana, Artikel di mana, Artikel IFTTT, Artikel inet.detik, Artikel kenapa, Artikel siapa, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Kenalkan Peter Lydian, Bos Baru Facebook Indonesia
link : Kenalkan Peter Lydian, Bos Baru Facebook Indonesia

Baca juga


Kenalkan Peter Lydian, Bos Baru Facebook Indonesia

Jakarta - Facebook telah menunjuk Peter Lydian sebagai Country Director untuk Facebook Indonesia yang sebelumnya ditinggalkan oleh Sri Widowati.

Bos Facebook Indonesia yang terbaru ini akan memimpin kegiatan bisnis Facebook di Indonesia, termasuk memberikan masukan dan dukungan bagi brand lokal maupun global serta agency di Indonesia untuk mencapai target pertumbuhannya.

Benjamin Joe, Vice President untuk Facebook di Asia Tenggara mengatakan, Asia Tenggara adalah pusat pertumbuhan terbesar dan tercepat dari Facebook, Instagram dan WhatsApp, sementara Indonesia adalah salah satu negara terpenting yang mendorong pertumbuhan ini.

"Saya menyambut hangat kehadiran seorang pemimpin yang kaya pengalaman seperti Peter untuk memimpin tim kami di Indonesia. Dengan pengalamannya selama 25 tahun di industri teknologi, kami menegaskan kembali komitmen Facebook untuk terus mendukung bisnis dan komunitas di Indonesia serta memberikan kontribusi kami untuk Indonesia," ujarnya seperti keterangan tertulisnya yang diterima detikINET, Senin (9/9/2019).

Dalam menjalani perannya, Peter akan fokus untuk mendorong nilai serta dukungan yang lebih besar untuk bisnis internasional maupun di Indonesia dalam berbagai industri seperti e-Commerce, consumer goods atau produk konsumen, layanan finansial dan teknologi atau telekomunikasi.

Selain itu, Peter juga akan bekerja dengan seluruh tim di Facebook untuk membantu orang-orang di Indonesia membangun interaksi yang berarti dan menciptakan literasi digital yang lebih kuat di tanah air.


Dalam pernyataannya, Peter antusias bergabung dengan perusahaan yang didirikan Mark Zuckerberg ini dan akan berupaya bersama timnya dalam mengembangkan investasinya agar dapat memberikan dukungan yang lebih baik bagi bisnis dan komunitas di Indonesia.

"Facebook memiliki komitmen untuk memungkinkan orang-orang yang menggunakan Facebook, WhatsApp dan Instagram memanfaatkan kekuatan teknologi guna memajukan kehidupan mereka serta memberikan kontribusi bagi masa depan Indonesia," ucapnya.

Diketahui, Peter memiliki pengalaman lebih dari 25 tahun di Indonesia dengan jabatan terakhirnya sebagai Presiden Direktur untuk Finmas. Sebelum itu, Peter menghabiskan lebih dari satu dekade dalam sektor teknologi dan bekerja untuk berbagai perusahaan, seperti Microsoft dan Dell. Peter akan ditempatkan di Jakarta.

Simak Video "Bos Facebook Indonesia Hengkang, Ini Alasannya"
[Gambas:Video 20detik]
(agt/fyk)

Let's block ads! (Why?)



from inet.detik https://ift.tt/34verm8
via IFTTT


Demikianlah Artikel Kenalkan Peter Lydian, Bos Baru Facebook Indonesia

Sekianlah artikel Kenalkan Peter Lydian, Bos Baru Facebook Indonesia kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Kenalkan Peter Lydian, Bos Baru Facebook Indonesia dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2019/09/kenalkan-peter-lydian-bos-baru-facebook.html

Related Posts :

0 Response to "Kenalkan Peter Lydian, Bos Baru Facebook Indonesia"

Post a Comment