Riset: Ada 175,2 Juta Pengguna Internet di Indonesia

Riset: Ada 175,2 Juta Pengguna Internet di Indonesia - Hallo sahabat Berita Terkini Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Riset: Ada 175,2 Juta Pengguna Internet di Indonesia, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel apa, Artikel bagaimana, Artikel di mana, Artikel IFTTT, Artikel inet.detik, Artikel kenapa, Artikel siapa, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Riset: Ada 175,2 Juta Pengguna Internet di Indonesia
link : Riset: Ada 175,2 Juta Pengguna Internet di Indonesia

Baca juga


Riset: Ada 175,2 Juta Pengguna Internet di Indonesia

Jakarta -

Berdasarkan laporan terbaru We Are Social, pada tahun 2020 disebutkan bahwa ada 175,4 juta pengguna internet di Indonesia. Dibandingkan tahun sebelumnya, ada kenaikan 17% atau 25 juta pengguna internet di negeri ini.

Berdasarkan total populasi Indonesia yang berjumlah 272,1 juta jiwa, maka itu artinya 64% setengah penduduk RI telah merasakan akses ke dunia maya.

Persentase pengguna internet berusia 16 hingga 64 tahun yang memiliki masing-masing jenis perangkat, di antaranya mobile phone (96%), smartphone (94%), non-smartphone mobile phone (21%), laptop atau komputer desktop (66%), table (23%), konsol game (16%), hingga virtual reality device (5,1%).

Jumlah pengguna internet Indonesia Tahun 2020.Jumlah pengguna internet Indonesia Tahun 2020. Foto: We Are Social

Dalam laporan ini juga diketahui bahwa saat ini masyarakat Indonesia yang ponsel sebanyak 338,2 juta. Begitu juga data yang tak kalah menariknya, ada 160 juta pengguna aktif media sosial (medsos).

Bila dibandingkan dengan 2019, maka pada tahun ini We Are Social menemukan ada peningkatan 10 juta orang Indonesia yang aktif di medsos.

Adapun medsos yang paling banyak 'ditongkrongi' oleh pengguna internet Indonesia dari paling teratas adalah YouTube, WhatsApp, Facebook, Instagram, Twitter, Line, FB Messenger, LinkedIn, Pinterest, We Chat, Snapchat, Skype, Tik Tok, Tumblr, Reddit, Sina Weibo.

We Are Social juga mengungkapkan rata-rata kecepatan koneksi internet mobile hanya sekitar 13,83 Mbps, sedangkan rata-rata kecepatan koneksi internet fix di angka 20,11 Mbps.

Simak Video "Meski Harganya Rp 20 Jutaan, Galaxy Z Flip Ludes di Pasaran"
[Gambas:Video 20detik]
(agt/fyk)

Let's block ads! (Why?)



from inet.detik https://ift.tt/2wzgk4P
via IFTTT


Demikianlah Artikel Riset: Ada 175,2 Juta Pengguna Internet di Indonesia

Sekianlah artikel Riset: Ada 175,2 Juta Pengguna Internet di Indonesia kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Riset: Ada 175,2 Juta Pengguna Internet di Indonesia dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2020/02/riset-ada-1752-juta-pengguna-internet.html

Related Posts :

0 Response to "Riset: Ada 175,2 Juta Pengguna Internet di Indonesia"

Post a Comment