Cegah Corona, Robot Anjing di Mal Thailand Bagikan Hand Sanitizer

Cegah Corona, Robot Anjing di Mal Thailand Bagikan Hand Sanitizer - Hallo sahabat Berita Terkini Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cegah Corona, Robot Anjing di Mal Thailand Bagikan Hand Sanitizer, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel apa, Artikel bagaimana, Artikel di mana, Artikel IFTTT, Artikel inet.detik, Artikel kenapa, Artikel siapa, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cegah Corona, Robot Anjing di Mal Thailand Bagikan Hand Sanitizer
link : Cegah Corona, Robot Anjing di Mal Thailand Bagikan Hand Sanitizer

Baca juga


Cegah Corona, Robot Anjing di Mal Thailand Bagikan Hand Sanitizer

Jakarta -

Berbulan-bulan sudah orang-orang terkurung di rumah karena pandemi COVID-19, perlahan dunia sudah mulai memasuki tahap 'New Normal'. Tatanan baru ini tentu akan mengubah kebiasaan masyarakat saat keluar rumah.

Pusat perbelanjaan di Thailand ada seekor robot anjing yang dinamai K9 yang bertugas berkeliling untuk membagikan hand sanitizer kepada pengunjung tujuannya tentu agar terhindar dari virus Corona.

K9 ini dikendalikan menggunakan sistem 5G, sebuah teknologi yang menjanjikan kecepatan internet super cepat dengan waktu waktu reaksi langsung yang masih dalam tahap awal peluncuran di Thailand.

Dengan bentuknya seperti seekor anak anjing, K9 ini menarik banyak pengunjung mal di Central World, Bangkok Thailand khususnya anak-anak yang ingin mendapatkan hand sanitizer dari botol yang menempel di punggung si robot.

"Sangat mudah bagi orang untuk mencuci tangan, seperti tindakan pencegahan, terutama dalam situasi COVID-19 saat ini" kata Petra Saktidejbhanubandh, seorang petugas pemasaran untuk operator seluler Advanced Info Services (AIS) yang dilansir detiKINET dari Channel New Asia.

AIS bertujuan untuk meluncurkan jaringan 5G untuk smartphone pada akhir tahun ini.

Berbagai perangkat robot telah dirancang oleh operator seluler Thailand dengan sistem 5G seperti ROC yang dapat memeriksa suhu tubuh dan LISA sebagi bot layanan pelanggan.

"Khusus untuk K9, orang-orang hanya berpikir itu benar-benar lucu, Robot ada di sini untuk membantu orang, bukan untuk menggantikannya." tambah petra.

Thailand secara bertahap sudah mencabut pembatasan pada sektor bisnis, seperti mengambil tindakan pencegahan seperti memisahkan pelanggan di restoran.

Thailand tercatat memiliki 3.101 kasus dikonfirmasi virus dan 58 meninggal dunia.

Simak Video "Singapura Kerahkan Robot Anjing untuk Awasi Warganya"
[Gambas:Video 20detik]
(jsn/afr)

Let's block ads! (Why?)



from inet.detik https://ift.tt/3h0Rz4b
via IFTTT


Demikianlah Artikel Cegah Corona, Robot Anjing di Mal Thailand Bagikan Hand Sanitizer

Sekianlah artikel Cegah Corona, Robot Anjing di Mal Thailand Bagikan Hand Sanitizer kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cegah Corona, Robot Anjing di Mal Thailand Bagikan Hand Sanitizer dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2020/06/cegah-corona-robot-anjing-di-mal.html

Related Posts :

0 Response to "Cegah Corona, Robot Anjing di Mal Thailand Bagikan Hand Sanitizer"

Post a Comment