Jutaan Orang Masih Pakai Windows XP Microsoft

Jutaan Orang Masih Pakai Windows XP Microsoft - Hallo sahabat Berita Terkini Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Jutaan Orang Masih Pakai Windows XP Microsoft, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel apa, Artikel bagaimana, Artikel di mana, Artikel IFTTT, Artikel inet.detik, Artikel kenapa, Artikel siapa, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Jutaan Orang Masih Pakai Windows XP Microsoft
link : Jutaan Orang Masih Pakai Windows XP Microsoft

Baca juga


Jutaan Orang Masih Pakai Windows XP Microsoft

Jakarta -

Menurut data dari NetMarketShare, sistem operasi Windows XP Microsoft yang diluncurkan pertama kali pada tahun 2011, masih dipakai jutaan pengguna dan berjalan di banyak perangkat meski sudah lama dimatikan sejak tahun 2014.

Pada bulan lalu, sebanyak 1,26% dari semua laptop dan komputer di seluruh dunia masih menggunakan OS yang sudah berusia 19 tahun tersebut. Ini adalah angka yang lebih besar dibandingkan sistem operasi yang berusia muda seperti Windows 8 (0,57%), ChromeOS (0,42%), dan Windows Vista (0,12%).

Dilansir detiKINET dari Techradar, Windows XP secara resmi mencapai masa akhir pakainya pada 14 April 2014, yang artinya Microsoft tidak menyediakan pembaruan secara teknis dan keamanan penting untuk OS tersebut selama lebih dari 6 tahun.

Sementara itu, Window 10 saat ini telah digunakan lebih dari 60% dari semua komputer di seluruh dunia, angka yang naik lebih dari 50% dari 12 bulan yang lalu.

Angka-angka tersebut menyoroti dominasi pasar Microsoft yang abadi. Saingan terdekat non-Microsoft berdasarkan pangsa pasar adalah Mac OS X 10.15 dengan 3,49%, diikuti oleh Mac OS X 10.14 (2,96%) dan 10.13 (1,44%).

Kenaikan pesat pada Windows 10 mencerminkan penurunan yang setara dalam persentase mesin yang menjalankan Window 7, yang turun dari 31,53% menjadi 22,31% selama setahun terakhir.

Dengan Windows 7 yang telah mencapai akhir masa pakainya pada bulan Januari, penting bagi pengguna untuk meningkatkan ke OS terbaru Microsoft untuk melindungi perangkat dari kerentanan yang belum ditambal.

Sebab, Microsoft tidak akan lagi memberikan tambalan keamanan untuk sistem operasi yang sudah ketinggalan zaman. Penjahat dunia maya bisa memanfaatkannya untuk mengembangkan malware yang dirancang khusus untuk mengeksploitasi kelemahan komputer jadul.

Mengingat masih banyaknya kumpulan komputer yang masih menjalankan sistem operasi yang sudah lama dimatikan, serangan potensial tetap signifikan. Disarankan bagi pengguna yang masih menggunakan sistem operasi lama untuk memperbarui ke Windows, Mac atau Linux versi terbaru untuk melindungi perangkat mereka dengan antivirus yang paling baru.

Simak Video "Microsoft Dikabarkan Akan Beli TikTok, Donald Trump Keukeuh Blokir"
[Gambas:Video 20detik]
(jsn/rns)

Let's block ads! (Why?)



from inet.detik https://ift.tt/35cSICu
via IFTTT


Demikianlah Artikel Jutaan Orang Masih Pakai Windows XP Microsoft

Sekianlah artikel Jutaan Orang Masih Pakai Windows XP Microsoft kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Jutaan Orang Masih Pakai Windows XP Microsoft dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2020/09/jutaan-orang-masih-pakai-windows-xp.html

0 Response to "Jutaan Orang Masih Pakai Windows XP Microsoft"

Post a Comment