Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Produksi Konten Netflix

Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Produksi Konten Netflix - Hallo sahabat Berita Terkini Indonesia, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Produksi Konten Netflix, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel apa, Artikel bagaimana, Artikel di mana, Artikel IFTTT, Artikel inet.detik, Artikel kenapa, Artikel siapa, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Produksi Konten Netflix
link : Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Produksi Konten Netflix

Baca juga


Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Produksi Konten Netflix

Jakarta -

Delapan bulan setelah mengumumkan rencana untuk keluar dari keluarga kerajaan Inggris, kini Pangeran Harry dan Meghan Markle dilaporkan akan berfokus pada dunia hiburan Hollywood.

Mereka telah menandatangani kontrak eksklusif dengan Netflix untuk memproduksi konten-konten khusus selama beberapa tahun ke depan

Konten tersebut meliputi film dokumenter, film layar lebar, acara bernaskah dan serial anak-anak yang khusus ditayangkan untuk Netflix.

Dilansir detiINET dari Engadget, sejak bulan Maret kemarin mereka tinggal di kawasan Los Angeles dan telah mendirikan rumah produksi sendiri.

"Fokus kami adalah membuat konten yang menginformasikan tetapi juga memberi harapan. Sebagai orangtua baru membuat program keluarga yang menginspirasi juga penting bagi kami," kata mereka dalam sebuah pernyataan kepada New York Times.

"Kami percaya Netflix akan membantu kami berbagi konten yang berdampak melalui jangkauannya yang belum pernah terjadi sebelumnya." lanjutnya.

Netlflix sendiri saat ini sudah memiliki 192 juta pengguna yang tentu diharapkan mereka bahwa kontennya akan dapat dilihat oleh orang banyak.

Seperti diketahui Meghan sendiri adalah mantan seorang aktris Hollywood namun ia mengatakan tidak memiliki rencana untuk kembali ke dunia akting meskipun dirinya dan suaminya ada kemungkinan muncul di film Dokumenter, Harry muncul di dokumenter Paralimpiade Rising Phoenix yang tayang di Netflix.

Netflix sendiri belum mengungkapkan nilai dari kesepakatan tersebut. Namun Netflix memiliki rekam jejak dalam mengeluarkan banyak uang untuk nama-nama terkenal.

Seperti pada tahun 2018 yang membuat kesepakatan serupa dengan Barack dan Michelle Obama, dan juga produksi mereka telah mengirimkan film dokumenter pemenang Oscar ke Netflix.

Lalu Netflix juga menandatangani kontrak dengan showrunners Game of Thrones yaitu David Benioff dan DB Weiss dan mencapai kesepakatan senilai USD 200 juta yang dilaporkan tahun lalu. Netflix juga telah merekrut Ryan Murphy dan Shonda Rhimes.

Simak Video "Pangeran Harry-Meghan Markle Teken Kontrak dengan Netflix"
[Gambas:Video 20detik]
(jsn/fay)

Let's block ads! (Why?)



from inet.detik https://ift.tt/32VFZB5
via IFTTT


Demikianlah Artikel Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Produksi Konten Netflix

Sekianlah artikel Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Produksi Konten Netflix kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Produksi Konten Netflix dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2020/09/pangeran-harry-dan-meghan-markle-akan.html

0 Response to "Pangeran Harry dan Meghan Markle Akan Produksi Konten Netflix"

Post a Comment