Judul : Keren! Singapura Uji Coba Jalan Bisa Menyala dalam Gelap
link : Keren! Singapura Uji Coba Jalan Bisa Menyala dalam Gelap
Keren! Singapura Uji Coba Jalan Bisa Menyala dalam Gelap
Jakarta - Kadangkala ada jalan atau trotoar yang minim penerangan. Pemerintah Singapura sepertinya menemukan solusinya, yaitu membuatnya dapat menyala dalam gelap.Dikutip detikINET dari Mashable, uji coba dilakukan di proyek jalan baru di sekitar Bukit Timah. Jalanan ini dulunya adalah rel kereta api, tapi sekarang tak digunakan lagi.
Nah, jalan kecil buat pejalan kaki ini dibuat dapat menyala dalam gelap. Selain menambah penerangan, juga terlihat indah pada malam hari.
Dalam uji coba, jalan sepanjang 100 meter telah dilapisi dengan material kimia yang membuatnya menyala kehijauan saat gulita. Jika dirasa berhasil, akan ditambah lagi panjang jalan yang dapat menyala.Dalam masa uji coba, pemerintah setempat akan meminta tanggapan dari publik. Sekaligus menguji ketahanan material yang digunakan.
"Cukup baik, tapi kuharap bisa lebih terang lagi," kata Xavier Tan, pejalan kaki yang sudah mencobanya. (fyk/fyk)
from inet.detik http://ift.tt/2eP2qml
via IFTTT
Demikianlah Artikel Keren! Singapura Uji Coba Jalan Bisa Menyala dalam Gelap
Sekianlah artikel Keren! Singapura Uji Coba Jalan Bisa Menyala dalam Gelap kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Keren! Singapura Uji Coba Jalan Bisa Menyala dalam Gelap dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2017/07/keren-singapura-uji-coba-jalan-bisa.html
0 Response to "Keren! Singapura Uji Coba Jalan Bisa Menyala dalam Gelap"
Post a Comment