Judul : Sambut Lebaran, Netizen Ramai-ramai Ucapkan Selamat #IdulFitri1439H
link : Sambut Lebaran, Netizen Ramai-ramai Ucapkan Selamat #IdulFitri1439H
Sambut Lebaran, Netizen Ramai-ramai Ucapkan Selamat #IdulFitri1439H
Jakarta - Pemerintah melalui Kementerian Agama telah menetapkan Idul Fitri 1 Syawal 1439 H jatuh pada tanggal 15 Juni 2018. Keputusan tersebut disambut netizen dengan tanda pagar (tagar) #IdulFitri1439H hingga #EidMubarak.Selain itu, topik yang selaras dengan penyambutan menuju Lebaran, seperti 'Batin', 'Selamat Idulfitri', 'Selamat Lebaran', 'Faidzin', atau 'Minal Aidzin Wal Faidzin' juga menjadi deretan trending topik saat ini di jagat lini masa Twitter.
Ditentukannya esok hari sebagai jatuhnya 1 Syawal, setelah usai dilakukan sidang isbat. Proses penentuan awal Syawal ini menggunakan metode hisab dan rukyat dalam penentuan awal bulan Hijriah. Hal itu sebagaimana diatur di dalam Fatwa Majelis Ulama Indonesia Nomor 2 Tahun 2004 tentang Penetapan Awal Ramadan, Syawal, dan Dzulhijjah.
"Seluruh peserta sidang isbat bersepakat, dengan mendengarkan pertimbangan MUI, sidang isbat telah menetapkan 1 Syawal 1439 H jatuh pada hari Jumat 15 Juni 2018," ujar Menag Lukman Hakim Saifuddin di kantor Kemenag, Jalan MH Thamrin, Jakpus, Kamis (14/6/2018).
Lebaran tahun ini, saya dan keluarga merayakan di Bogor. Setelah 2015 di Aceh, 2016 di Padang, 2017 di Jakarta, besok Shalat Ied di Bogor. Mari kita saling memaafkan dalam semangat Idulfitri, dengan hati yg tulus dan ikhlas -Jkw
— Joko Widodo (@jokowi) June 14, 2018
Menag @lukmansaifuddin menyampaikan kepada media hasil sidang isbat 1 Syawal 1439H. Menurutnya, sampai dibukanya sidang isbat, sdh ada laporan kesaksian 12 perukyat yg melihat hilal, antara lain di Sulut, Jatim, & Jakarta. Maka sidang isbat menetapkan lebaran pd 15 Juni 2018 pic.twitter.com/D8z4NX0SSL
— Kementerian Agama RI (@Kemenag_RI) June 14, 2018
Semoga kita dipertemukan dengan Ramadhan berikutnya. Amin#ramadhan#IdulFitri1439H
— Yuliandre Darwis (@yuliandredarwis) June 14, 2018
Besok seluruh umat muslim di Indonesia akan merayakan #IdulFitri1439H, pastikan SobatEH menjalankannya dengan tetap menjaga lingkungan. Berikut tips #LebaranHijau yang dapat SobatEH terapkan π #IniAksiku pic.twitter.com/bz7up3FTIM
— Earth Hour Indonesia (@EHindonesia) June 14, 2018
My dear bro, this looks absolutely fantastic!! Wishing you love, unprecedented success & #EidMubarak . @iamsrk π€π https://t.co/7gsA5nzH1Y
— Adnan Sami (@AdnanSamiLive) June 14, 2018
Selamat lebaran dan liburan, Kawan-kawan.. pic.twitter.com/1O9pBb887b
— Dandhy Laksono (@Dandhy_Laksono) June 14, 2018
Voice over :
— Melina Krisnawati (@melinakris7) June 14, 2018
Saya informasikan angkutan lebaran telah mengantarkan kamu dan anda semua kepada keluarga, sanak saudara, orang tercinta, terkasih dan tersayang demi sebuah penantian, pertemuan dan waktu yang tak tergantikan.
Selamat Lebaran #IdulFitri1439H
Mohon maaf lahir batinπ
Tungku menyala menyiapkan hidangan, hati menganga menguapkan kenangan. Esok sudah hari raya, batin masih teraniaya..
— Wira Nagara (@wiranagara) June 14, 2018
Surya pagi tersenyum merekah
— Ivan Lanin (@ivanlanin) June 14, 2018
Mengantar geliat alam mendusin
Selamat Idulfitri 1439 Hijriah
Mohon maaf lahir dan batin ππ»
Selamat Hari Raya, maaf zahir batin pic.twitter.com/TlaCQrheTX
— AdiFitri (@adifitri33) June 14, 2018
(agt/agt)
from inet.detik https://ift.tt/2LOsYPz
via IFTTT
Demikianlah Artikel Sambut Lebaran, Netizen Ramai-ramai Ucapkan Selamat #IdulFitri1439H
Anda sekarang membaca artikel Sambut Lebaran, Netizen Ramai-ramai Ucapkan Selamat #IdulFitri1439H dengan alamat link https://berita-sekarang-indo.blogspot.com/2018/06/sambut-lebaran-netizen-ramai-ramai.html
0 Response to "Sambut Lebaran, Netizen Ramai-ramai Ucapkan Selamat #IdulFitri1439H"
Post a Comment